Dampak positif dari game online bagi pelajar:
1. Otak siswa akan lebih aktif dalam berfikir.
2. Reflek berfikir dari siswa akan lebih cepat merespon.
3. Emosional siswa dapat di luapkan dengan bermain game.
4. Siswa akan lebih berfikir kreatif.
Dampak negatif dari game online bagi pelajar:
1. Siswa akan malas belajar dan sering menggunakan waktu luang mereka untuk bermain game online.
2. Siswa akan mencuri-curi waktu dari jadwal belajar mereka untuk bermain game online.
3. Waktu untuk belajar dan membantu orang tua sehabis jam sekolah akan hilang.
4. Uang jajan akan di selewengkan untuk bermain game online.
5. Lupa waktu.
6. Pola makan akan terganggu.
7. Emosional siswa akan terganggu.
8. Jadwal BERIBADAH pun kadang akan di lalaikan oleh siswa.
Berdasarkan hasil wawancara maupun observasi secara langsung, diperoleh data sebagai berikut:
- Mudah bergaul dengan sesama gamers.
- Pintar mengatur strategi.
- Konsentrasi tinggi.
- Menghilangkan stress.
- Lupa waktu.
- Tidak peduli terhadap sekitar.
- Lupa kewajiban: sholat,dll
- Lupa istirahat, makan, dll
Siswa lebih senang bermain game online daripada belajar, mereka lebih banyak bermain daripada belajar. Peran orang tua dan guru sangat berpengaruh terhadap pengendalian masalah tersebut. Guru dan orang tua harus mengarahkan ke bakat minat anak masing-masing agar hobi mereka tersalurkan dan tidak lari ke arah game online.
0 comments:
Post a Comment